You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Seluruh Layanan Transjakarta Sudah Kembali Beroperasi
.
photo doc - Beritajakarta.id

Seluruh Layanan BRT dan Non-BRT Transjakarta Sudah Beroperasi Lagi

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) telah mengoperasikan kembali seluruh layanan Bus Rapid Transit (BRT) dan non-BRT yang sempat terganggu karena terjadinya curah hujan ekstrem yang memicu genangan dan banjir di sejumlah ruas jalan.

JAK-50 sudah beroperasi

Direktur Operasional PT Transportasi Jakarta (Transjakarta), Prasetia Budi mengatakan, seiring dengan telah dimulainya operasional JAK-50 rute Kalideres-Puri Kembangan pada pukul 12.25 WIB maka seluruh layanan sudah beroperasi lagi.

"Operasional memang juga dipengaruhi kondisi di lapangan atau kondisi cuaca saat ini," ujarnya, Senin (22/2).

Layanan BRT dan Non-BRT Transjakarta Berangsur Normal

Prasetia menjelaskan, operasional layanan Mikrotrans JAK-50 rute sempat terkendala karena masih adanya genangan air di sekitar Jalan Bojong Indah.

"JAK-50 sudah beroperasi, semua layanan transportasi Transjakarta sudah normal secara keseluruhan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4143 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2803 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1799 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1590 personFakhrizal Fakhri
  5. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1499 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik